Jumat, 17 September 2010
the way i paint
Alam telah membantuku dalam menggoreskan pisau pallet diatas kanvas.......
Alam tak pernah memberitahu, apa yang akan digoreskan.......
Tangan dan jemariku hanya mengikuti saja.......
Alam mengeluarkan makna diatas kanvas, yang tak pernah aku tau sebelumnya...
Entah aliran apa, karena aku tak memiliki aliran, entah konsep apa, karena konsepku tidak memiliki konsep, dan apa themanya, karena aku tak pernah mengerti tentang thema....
Terima kasih yaa Allah untuk segalanya,
Och Gusti Allah, limpahkanlah barokahmu, dan biarkan gubuk kecilku dapat menjadi demikian lebar untuk keluargaku, sahabatku, dan tamu2ku.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar