
Saya percaya selama saya hidup dan masih ada kehidupan saya tidak akan pernah kehabisan makan... dan bila aku mati tak akan pernah kehabiasan kuburan.... semuanya telah terpatri dalam sejuta harapan karena ambisiku adalah ambisi raja dan jiwaku.... semuanya saya realisasikan diatas kanvas dengan judul sejuta harapan...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar